Minggu, 24 Maret 2013

Anda Cantik

terlalu indah.. penampilannya merupakan hal yang paling mengesankan.

sayalah pengagum keindahan itu
meskipun hampir tak mungkin saya miliki keindahan itu
menikmati senyum itu, keindahan itu
satu kata yang ingin diucap..
"Anda Cantik"

tanpa ia bertanya mengapa saya mengatakan itu..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar